
Magetan. Sebagai upaya meningkatkan kekebalan tubuh serta mengurangi angka penyebaran covid 19 khususnya di wilayah Kabupaten Magetan, Kodam V/Brawijaya melalui Kodim 0804/Magetan dengan menggandeng Poskes Magetan bersama Dinas Kesehatan Magetan menggelar Serbuan Vaksinasi dengan sasaran masyarakat. Kali ini serbuan vaksinasi kembali digelar di lima tempat berbeda di wilayah Kodim 0804/Magetan diantaranya Makodim 0804/Magetan, Kecamatan Plaosan, Read More