Magetan.- Komandan Koramil 0804/06 Maospati Jajaran Kodim 0804/Magetan Kapten Inf Sunaryo menghadiri undangan kegiatan pengajian dalam rangka menyambut Tahun Baru 1445 Hijriyah yang bertempat di Aula Kecamatan Maospati kab Magetan. Jumat ( 21/07/2023 ) Kegiatan didahului dengan Pembacaan kitab suci Al-Qur’an dan dilanjutkan dengan ceramah oleh Kyai H.Syahni, turut dihadiri oleh Camat Maospati Ibu Muryani Read More
Danposramil Ngariboyo Bersama Forkopimca Ngariboyo Hadiri Rapat Koordinasi HUT RI ke 78
Magetan, Danposramil Ngariboyo Koramil 0804/01 Magetan Kodim 0804/Magetan Peltu Hadi Kusnomo bersama Forkopimca Ngariboyo menghadiri pelaksanaan kegiatan rapat koordinasi persiapan HUT RI ke 78 bertempat di Pendopo Kecamatan Ngariboyo Kabupaten Magetan. Jumat (21-7-2023) Dalam agenda rapat tersebut membahas tentang persiapan-persiapan sarana prasarana dan anggaran serta pembentukan panitia kegiatan dalam rangka penyelenggaraan menyambut HUT RI ke-78 Read More
Tanamkan Disiplin, Babinsa Koramil 0804/01 Magetan Latih PBB Siswa SMKN 1 Magetan
Magetan, Babinsa Koramil 0804/01 Magetan Serka Sutoyo memberikan pelatihan PBB (Peraturan Baris Berbaris) kepada siswa-siswi SMKN 1 Magetan bertempat di Alon Alon kabupaten Magetan. Jumat (21/07/2023). Kepala Sekolah SMKN 1 Magetan Sugianto menyampaikan, “Latihan PBB ini guna memantapkan karakter bangsa dan pendidikan pendahuluan bela negara, agar para siswa mengerti tujuan latihan ini untuk menanamkan rasa Read More
Tanamkan Rasa Tanggung Jawab Dan Disiplin Koramil 0804/05 Poncol Latih PBB Siswa Siswi Islamic Internasional Schul PSM Kab. Magetan
Magetan. Dalam upaya membentuk sikap, Kedisiplinan, Loyalitas, kepedulian, dan rasa tanggung jawab sejak dini, Personel Koramil 0804/05 Poncol Kodim 0804/Magetan dipimpin Serma Sugeng beserta 5 orang anggota memberikan pelatihan dasar Peraturan Baris Berbaris dan Wawasan Kebangsaan Kepada siswa-siswi Islamic Internasional Schul PSM Kab. Magetan bertempat di Lapangan bumi perkemahan Kel. Alastuwo Kec. Poncol Kab. Magetan, Read More
Dandim 0804/Magetan Hadiri Dzikir dan Istighotsah Memperingati Hari Bakti Adhyaksa ke-63
Magetan. Kejaksaan Negeri (Kejari) Magetan menggelar Dzikir dan Istighotsah untuk memperingati hari ulang tahun kejaksaan atau Hari Bakti Adhyaksa ke-63 dan memperingati 1 Muharram 1445 Hijriah. Dandim 0804/Magetan Letkol Inf Dani Indrajaya, S.I.P., bersama jajaran Forkopimda Magetan turut hadir dalam Dzikir dan Istighotsah yang dilaksanakan di Kejari Magetan. Dzikir dan Istighotsah ini dipimpin KH. Hunain Read More
Tanamkan Disiplin Dan Sikap Tanggung Jawab, Anggota Koramil 0804/12 Lembeyan Latih PBB Siswa SMPN 1 Lembeyan
Magetan.kodim-magetan.com – Koramil Tipe B 0804/12 Lembeyan jajaran Kodim 0804/Magetan Sertu Sumadi bersama Anggota Koramil memberikan materi Peraturan Baris Berbaris (PBB) kepada siswa siswi Kelas VII SMPN 1 Lembeyan bertempat di lapangan Sekolah Kecamatan Lembeyan, Kabupaten Magetan. Kamis (20/7/2023) Kepala sekolah SMPN 1 Lembeyan bapak Suyono S.Pd menyampaikan, Latihan PBB ini guna memantapkan karakter bangsa Read More
Babinsa Koramil 0804/09 Sukomoro Berikan Materi PBB Dalam Rangka MPLS Siswa Baru
Magetan.kodim-magetan.com – Anggota Koramil 0804/09 Sukomoro Serma Suyono memberikan latihan Peraturan Baris Berbaris (PBB) kepada seluruh siswa-siswi peserta Masa Taaruf Siswa Madrasah (Matsama) di MTS Sukomoro, Kecamatan Sukomoro, Kabupaten Magetan. Kamis(20/07/2023) Babinsa Koramil 0804/09 Sukomoro Serma Suyono juga menyampaikan bahwa latihan ini bertujuan untuk membentuk karakter para siswa-siswi agar lebih disiplin dan memupuk jiwa Nasionalisme Read More
Bati Wanwil 0804/13 Bendo Hadiri Sosialisasi Dan Simulasi Pilkades Secara E-Voting Desa Kleco Tahun 2023
Magetan.kodim-magetan.com – Danramil 0804/13 Bendo di Wakili Bati Wanwil menghadiri kegiatan sosialisasi dan simulasi Pilkades secara E-Votting Desa Kleco Tahun 2023 bertempat di Gedung Serbaguna Balai desa Kleco Kecamatan Bendo Kabupaten Magetan. Kamis(20/07/2023) Hadir dalam acara adalah Kepala Dinas PMD Kab. Magetan Bp. Eko Muryanto, S.IP, M.Si beserta anggota staf Dinas PMD Kab. Magetan, Camat Read More
Serma Eki Herman Berikan Latihan PBB Pada Santri Baru Ponpes Al Wasathiyah
Magetan.kodim-magetan.com – Babinsa Desa Kenongomulyo anggota Koramil Tipe B 0804/11 Takeran Serma Eki Herman dan Sertu Hadi Rianto Beri Pelatihan PBB Pada Santri dan Santriwati Ponpes Al Wasathiyah, Desa Kenongomulyo, Kecamatan Nguntoronadi, Kabupaten Magetan, kamis(20/07/2023). Kegiatan yang digelar di dalam lingkungan Pondok Pesantren ini juga melibatkan para guru atau ustadz pendamping adalah merupakan upaya dalam Read More
Pastikan Keamanan Malam 1 Suro, Dandim 0804/Magetan Bersama Kapolres Magetan Patroli Bersama
Magetan. Dalam rangka menjaga kodusiftas wilayah, Dandim 0804/Magetan Letkol Inf Dani Indrajaya, S.I.P., bersama Kapolres Magetan AKBP Muhammad Ridwan, S.I.K., melakukan patroli bersama pada malam 1 Suro atau 1 Muharam. Selasa malam (18/7/2023) Patroli bersama ini dilakukan dengan menyusuri beberapa wilayah Kabupaten Magetan diantaranya pos penyekatan Maospati-Jiwan, pos penyekatan Desa Madigondo Takeran, Padepokan di Takeran, Read More