
Magetan – Kecamatan Karangrejo menggelar kegiatan “Senam Bersama” jumat sehat di halaman depan Pendopo Kecamatan Karangrejo,Kabupaten Magetan, Jum’at pagi (27/10/23) Kegiatan senam bersama tersebut dihadiri oleh Camat Karangrejo Bapak Secondany Budi irawan S.sos Beserta jajaranya, anggota Koramil 07/Karangrejo, anggota Polsek Karangrejo, dan ibu-ibu perwakilan dari masyarakat wilayah Kecamatan Karangrejo yang berjumlah kurang lebih 40 orang. Read More