
Magetan – Dalam upaya meningkatkan ketahanan pangan di Wilayah Kabupaten Magetan bainsa selalu memotivasi para petani untuk meningkatkan hasil panennya. Seperti yang dilakukan Serda Ganies Babinsa Desa Jonggrang Koramil 0804/08 Barat Magetan, dengan turun langsung ke sawah mendampingi kegiatan petani binaan dalam pengolahan lahan maupun pemeliharaan tanaman yang berada di Desa Jonggrang Kec. Barat Kab. Read More