Magetan. – Babinsa Koramil tipe B 0804/06 Maospati Serma Amadi, jajaran Kodim 0804/Magetan melaksanakan pendampingan kegiatan Fogging dari Dinas Kesehatan, Kabupaten Magetan, dan Puskesmas Ngujung, di Desa Suratmajan, Kab Magetan. Senin (4/3/2024) Fogging bertujuan untuk mencegah merebaknya penyakit DBD, diharapkan dengan adanya fogging masyarakat akan terhindar dari penyakit demam berdarah. Dinas Kesehatan Kabupaten Magetan, Read More