
Magetan. – Menjelang panen raya di Desa Gulun Kecamatan Maospati Kabupaten Magetan Babinsa 0804/06 Maospati Sertu Tri Sukendar Koramil Maospati bersama kelompok tani menggelar doa bersama di area persawahan desa tersebut. Minggu (9/6/2024) Acara doa bersama ini dihadiri oleh Kepala Desa, Babinsa, Ketua Gakpotan, Ketua Poktan, Ibu Sumiati dari PPL, Pengurus Kelompok tani, puluhan Read More