
Magetan.- Babinsa Tebon Pelda Suwandi Koramil 0804/08 Barat Kodim 0804/Magetan menjaga keamanan dan ketertiban di tingkat Desa agar tetap kondusif, Sinergitas antara tiga pilar kamtibmas yang terdiri dari Kepala Desa, Babinsa dan Babinkamtibmas. Babinsa, Bhabinkamtibmas Polsek Barat bersama melaksanakan kunjungan ke warga Kecamatan Barat Kabupaten Magetan. Rabu (15/11/2023) Babinsa Tebon Pelda Suwandi Mengatakan kegiatan tersebut guna Read More