Danramil 0804/01 Magetan Hadiri Kegiatan Musyawarah Perencanaan Pembangunan Desa (Musrenbangdes) Desa Tambakrejo

Magetan.kodim-magetan.com – Komandan Koramil Tipe B 0804/01 Magetan jajaran Kodim 0804/Magetan Kapten Arm Khoirudin bersama Forkopimca Magetan menghadiri pelaksanaan kegiatan musyawarah rencana pembangunan Desa (Musrenbangdes) tahun 2024 dalam rangka penyusunan RKPD tahun 2025 yang di hadiri kurang lebih 50 orang bertempat di Balai Desa Tambakrejo Kecamatan Kabupaten Magetan. Kamis(19-01-2024)   Kegiatan (Musrenbangdes) tahun 2024 dalam Read More