Magetan. Berbagai upaya terus dilaksanakan Koramil Tipe B 0804/13 Bendo bersama Forpimca Bendo untuk memutus rantai penyebaran Virus Covid 19, salah satunya penyiapan tempat ISOTER (Isolasi Terpusat) tingkat Kecamatan bertempat SDN 1 Desa Kledokan Kecamatan Bendo Kabupaten Magetan. Selasa (03/08/2021). Tampak hadir dalam kegiatan tersebut antara lain Camat Bendo Ibu Verawati Setyoningrum, S.STP., M.Si bersama Read More